Sunday, January 22, 2012

Daftar Obyek Wisata Dan Budaya DI NATUNA Kecamatan Bunguran Timur – Ranai






Sektor Pariwisata Kabupaten Natuna memiliki banyak potensi yang luar biasa, kabupaten ini memiliki panorama keindahan alam yang masih alami. Gugusan-gugusan pulau, terumbu karang, kehidupan satwa laut, gunung granit, air terjun, dan masih banyak lagi yang dapat di eksplorasi oleh wisatawan baik domestik maupun manca negara. Kekuatan karakteralam yang ada di Kabupaten Natuna sangat mendukung untuk masuk kedalam segmentasi ekowisata (ecotourism).

Terdapat dua jenis obyek pariwisata potensial yang dapat ditemui di Kabupaten Natuna, yakni:

1. Ekowisata
Kekayaan alam memang menjadi daya tarik utama sektor pariwisata Kabupaten Natuna. Beberapa bentuk ekowisata ini antara lain :

Panorama pantai.
Panorama Air Terjun
Pulau-pulau kecil
Panorama bawah laut dan terumbu karang
Panorama pegunungan dan perbukitan
Wisata konservasi flora dan fauna
2. Wisata budaya
Beberapa bentuk ekowisata ini antara lain :

Atraksi budaya
Wisata warisan sejarah dan budaya

Daftar obyek Wisata dan Budaya Kecamatan Bunguran Timur berdasarkan Jenis Wisata :

Jenis Wisata Pantai :

Pantai Tanjung
Tanjung Sani
Tanjung Pengadah
Pulau Kambing
Sebagul
Tanjung Sujung
Selemut
Tanjung Pasir
Tanjung Sebintang
Pian Padang
Cemaga
Setengar
Pulau panjang
Pendek
dan Senoa
Jenis Wisata Pantai Berbatu :

Batu Kapal
Tanjung Senubing
Batu Kasah
Batu Koan
Jenis Wisata Pulau :

Pulau Panjang
Pendek
Pulau Kambing
Pulau Sahi
Pulau Senoa
Pulau Kukup
Pulau Kemudi
Pulau
Jenis Wisata Terumbu Karang :

Pulau Senoa
Jenis Wisata Sungai :

Sungai Penarik
Sengkap
Silas
Curing
Segeram
Lebai
Semitan
Tanjung Kubur
Muara
Sungai Mitan
Jenis Wisata Danau/ waduk :

Danau Tapau
Jenis Wisata Gunung :

Gunung Ranai, Bedung, Selahang, Ceruk Bukit Kapur, Bukit Telegung
Wisata Batu :

Batu Sindu
Batu Kapal
Batu Sisir
Batu Takek
Batu Telapak
Tok Nyong
Batu Koan
Batu Rusia
Jenis Wisata Hutan :

Gunug Ranai
Bukit Liman
Gunung Bedung
Jenis Wisata Sejarah :

Rumah Datuk Kaya
Batu Rusia
Telapak tok Nyong.
Jenis Wisata Ziarah :

Keramat Batu Merah
Keramat Batu Sisir
Keramat Air Kumbik
Wisata air Terjun :

Air Terjun Gunung Ranai
Air Terjun Gunung Air Hiu Ceruk
Jenis Wisata Goa :

Batu Sindu
Pulau Senoa
Gunung Ranai
Senubing.

No comments:

Post a Comment